Lalu apa alasan PT Toyota-Astra Motor (TAM) hanya menghadirkannya di Innova tipe V saja yang dijual seharga ?
Presiden Direktur TAM Johnny Darmawan menuturkan kalau faktor harga dan fungsi yang menjadi alasan tidak menghadirkan sistem pengereman ABS disemua tipe Innova model terbaru ini.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tapi, bukan berarti di semua tipe Innova tidak perlu menggunakan sistem pengereman ABS. Semua tipe tidak menutup kemungkinan akan menggunakan sistem pengereman ABS.
"Mau tidak mau kalau masyarakat Indonesia khususnya pecinta otomotif menginginkan fitur pengereman ABS kita akan siap memasangkannya di Innova generasi selanjutnya," timpalnya.
(ady/ddn)
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah