1. Mesin
|
DC Avanti (DC Design)
|
Mesin ini menggunakan teknologi variable valve timing untuk menghasilkan daya/torsi yang tinggi namun tetap irit BBM.
Mesin sanggup memberikan tenaga sampai 240 bhp pada 5.500 RPM dengan torsi 270lb/ft pada 3.500 RPM. Tenaga itu disalurkan ke roda melalui transmisi manual 6 percepatan.
Dengan standar emisi Euro 4 dan Euro 5, bukan mustahil mobil ini akan diterima di pasaran luar India.
2. Sasis
|
DC Avanti (DC Design)
|
Suspensinya menggunakan Unequal length double wishbones dengan peredam kejut coil cover.
Dengan ban berukuran 19 ini, mobil akan berlari dengan kecepatan 250 km per jam.
3. Dimensi
|
DC Avanti (DC Design)
|
Berikut ukuran mobil:
- Sumbu roda 2700 mm
- Panjang 4623 mm
- Lebar - 1967 mm
- Tinggi - 1213 mm
- Ground clearance - 155 mm
- Berat kosong - 1.562 kg
4. Fitur keamanan
|
DC Avanti (DC Design)
|
Halaman 2 dari 5












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu