Jakarta - Honda dikabarkan sedang menggodok produk skutik baru. Gambar sketsa skutik baru Honda ini sudah bocor di media. Motor ini tampak memiliki desain serba melekuk.
Foto Oto
Sporty Banget, Ini Penampakan Desain Calon Skutik Honda
Jumat, 31 Jul 2020 19:30 WIB
Detail lain yang juga menarik adalah desain windshield yang terpisah dari panel display. Windshield ini tampak terpasang pada ujung cover setang. Peleknya juga memiliki desain yang unik, dengan kombinasi ukuran 16 inci dan 14 inci. Sedang suspensi belakangnya pakai model monosok, seperti motor matik kebanyakan. Foto: Rushlane












































Komentar Terbanyak
Puluhan Motor Brebet Habis Isi Pertalite, Bahlil Bilang Begini
Perpanjang STNK Nggak Ribet Pakai KTP Pemilik Lama, Bea Balik Nama Dihapus
Banyak Motor Brebet usai Isi Pertalite, Ini Kata Pertamina