Motor listrik ditempatkan di 4 rodanya menjadikan mobil memiliki sistem 4WD. Secara keseluruhan mobil ini sedikit lebih lebar dan panjang dibandingkan Suzuki Jimny yang saat ini ada.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tata letak dua kursi dan atap terbuka mengingatkan kita kembali pada Suzuki X-90 pada pertengahan 1990-an, selain itu bentuk Jimny dan Vitara juga dikatakan Suzuki berada pada e-Survivor ini.
Masuk ke bagian dalam, e-Survivor dilengkapi layar bulat yang menunjukkan informasi mobil dan kondisi di sekitarnya. Layar tersebut terletak di tengah kemudi, dengan augmented reality yang terintegritasi di luar bagian depan mobil, melengkapi sistem infotainment yang futuristik. (khi/ddn)
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah