Dilansir Carscoops, Jumat (6/3/2015), kemungkinan besar Ford menunggu pesaingnya, Honda yang merilis Civic Type-R. Dengan mengetahui tenaga dari Civic itu, Ford bisa memainkan ECU untuk menghasilkan tenaga yang lebih dari Honda Civic Type-R.
Produsen otomotif yang berbasis di Detroit itu telah mengatakan, Focus RS akan memiliki tenaga lebih dari 315 daya kuda. Tapi tetap saja, angka pastinya masih dirahasiakan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebagai informasi, Ford Focus RS ini akan mengusung mesin EcoBoost 2.3 liter yang hadir pula di Mustang terbaru. Mesin Ford Focus RS bakalan dikemas hingga memiliki daya lebih dari 300 daya kuda.
(rgr/ady)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...