Karena itu Daihatsu tidak terlalu muluk-muluk menetapkan target penjualan mobil di IIMS.
Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Amelia Tjandra menjelaskan, selama 10 hari gelaran IIMS berlangsung (18-28 September), Daihatsu hanya mematok penjualan sebesar 450 unit saja.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dijelaskannya, melihat pabrikan lain mengaku penjualannya tembus ribuan unit itu sah-sah saja, tapi untuk Daihatsu tidak pernah selama IIMS mendapatkan SPK atau menjual mobil sebanyak ribu-ribuan unit.
"Kami memang nomor 2 secara pasar nasional, tapi itu karena ada 219 outlet bukan hanya 10 hari di IIMS," pungkasnya.
(ady/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk