Video 20Detik
Rush-Terios Mesti Waspada, Hyundai Pastikan Creta Dijual-Diproduksi di RI
Sabtu, 23 Okt 2021 10:19 WIB
Jakarta - Pada Desember 2020 lalu, sempat beredar gosip Hyundai Indonesia akan memproduksi Creta di pabrik Hyundai di Cikarang. Ternyata hal tersebut bukanlah kabar burung semata, karena pada Kamis (21/10/21) ini, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID)memberikan kabar bahwa Hyundai Creta akan diproduksi secara lokal di Indonesia. (rmi/rmi)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk