Tapi ini bukan berarti nenek berusia 104 tahun yang mengendarai moge Harley-Davidson. Swekes yang usianya tak muda lagi itu memiliki keinginan untuk dibonceng naik Harley-Davidson.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Seorang pengasuh dan anggota klub Harley mengulurkan tangan, Hooligans Bike Club membantu Skewes mewujudkan mimpinya.
Elgin Skewes dijemput para Hooligan di Park View Villas. Nenek berusia 104 tahun itu mengenakan jaket kulit dengan patch 'Harley Mama'. Anak-anak motor Harley membawanya berkeliling naik moge.
Akhirnya impian Skewes untuk naik motor Harley terwujud juga setelah lebih dari 96 tahun. Bahkan Skewes dilaporkan tak ingin turun dari motor setelah mereka selesai berkeliling. (rgr/ddn)
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar