"Terakhir rapat di tempatnya Pak Luhut (Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan), di Kemenko Maritim Pak Luhut bilang, kita semua coba berkorban lah, ini kan demi proyeknya cepat selesai. Tapi setelah proyek selesai aturan ini dicabut, kata dia gitu," ujar Wakil Ketua Umum Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia, Kyatmaja Lookman, di Jakarta.
Untuk waktu tepatnya kapan proyek jalan selesai dan peraturan jam lewat truk di jalan tol akan dicabut, Kyat belum tahu persisnya. "Kalau nggak salah 2019, pokoknya proyek selesai dicabut," katanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Nah kalau nggak dicabut kita baru keberatan ya setelah proyeknya selesai," tambah Kyat.
(khi/ddn)












































Komentar Terbanyak
Ketemu Fortuner Berstrobo Arogan di Jalan, Viralin!
Perang Harga Mobil China di Indonesia: Merek Lain Dibikin Ketar-ketir
Viral Bocah 9 Tahun di Makassar Dapat Hadiah Ultah Lamborghini Revuelto Rp 23 M