'Kuburan' Mobil Miliaran

Kabarnya mobil-mobil tersebut dimiliki oleh pengusaha kelas kakap yang mengalami masalah finansial seperti kredit macet. Foto: Screenshot Youtube Mohan Vlogz
Sebelum meninggalkan Dubai mereka juga turut menelantarkan mobil demi menghindari hukum di sana. Foto: Screenshot Youtube Mohan Vlogz
Mobil tak sekadar diparkirkan, bagi yang berminat pun bisa membelinya dengan harga miring. Foto: Screenshot Youtube Mohan Vlogz
Menurut Mohsin dalam vlognya, 'kuburan' mobil mewah itu juga turut didatangkan oleh turis-turis asing yang berniat mencari spare part mobil mewah dalam kondisi baik namun harganya murah. Foto: Screenshot Youtube Mohan Vlogz