Mudik Itu Nggak Berat, yang Berat Ditanya Kapan Nikah

Salah seorang pemudik asal Bandung yang melintas di Cirebon mencurahkan keluhannya ketika ditanya kapan nikah lewat tulisan di kertas boks bagasinya. Baginya, ditanya kapan nikah oleh keluarga dan sahabat lebih berat dibandingkan dengan perjalanan mudik. Foto: Sudirman Wamad
Beda lagi dengan pemudik asal Kabupaten Kebumen. Pemudik asal Kebumen ini menuliskan pertanyaan untuk kekasihnya yang di kampung. Ia meminta kekasihnya memilih untuk membeli baju lebaran atau baju penganten. "Cikampek-Kebumen. Dek mas mulih. Ameh njaluk opo, klambi bodo atau klambi penganten" tulisnya. Foto: Sudirman Wamad