Berbagai barang yang tak beredar di kota-kota besar cukup banyak tersedia di Batam. Begitu pula beberapa mobil dan sparepart-nya. Hal ini membuat modifikasi di kota tersebut lebih beragam. Foto: Ruly Kurniawan
Pada pameran dan kontes modifikasi Indonesia Automodified, mobil-mobil hasil modifikator Batam tampak berbeda dan beragam. Hal ini juga disadari oleh Husna Sugiana, salah satu panitia IAM. Foto: Ruly Kurniawan
"Dari segi pilihan mobil, modifikator Batam lebih mudah mendapatkan tipe mobil yang tidak tersedia di daerah lain di Indonesia. Demikian juga untuk parts-parts besar seperti mesin maupun pelek. Jadi dia lebih berbeda dan beragam," katanya ketika berbincang bersama detikOto di Mega Mall Batam, Batam, akhir pekan kemarin. Foto: Ruly Kurniawan
Karenanya, tren modifikasi di Batam lebih condong ke arah performa dan Fitment atau Stance. Foto: Ruly Kurniawan
"Selain itu, di sini juga ternyata cukup banyak workshop detailing. Itulah mengapa mobil-mobil modifikasi di Batam lebih baik dari segi tampilan sebab sudah dipersiapkan sangat matang dan ketersediaan barangnya juga lebih mudah," tambahnya. Foto: Ruly Kurniawan
Berbagai barang yang tak beredar di kota-kota besar cukup banyak tersedia di Batam. Begitu pula beberapa mobil dan sparepart-nya. Hal ini membuat modifikasi di kota tersebut lebih beragam. Foto: Ruly Kurniawan
Pada pameran dan kontes modifikasi Indonesia Automodified, mobil-mobil hasil modifikator Batam tampak berbeda dan beragam. Hal ini juga disadari oleh Husna Sugiana, salah satu panitia IAM. Foto: Ruly Kurniawan
"Dari segi pilihan mobil, modifikator Batam lebih mudah mendapatkan tipe mobil yang tidak tersedia di daerah lain di Indonesia. Demikian juga untuk parts-parts besar seperti mesin maupun pelek. Jadi dia lebih berbeda dan beragam," katanya ketika berbincang bersama detikOto di Mega Mall Batam, Batam, akhir pekan kemarin. Foto: Ruly Kurniawan
"Selain itu, di sini juga ternyata cukup banyak workshop detailing. Itulah mengapa mobil-mobil modifikasi di Batam lebih baik dari segi tampilan sebab sudah dipersiapkan sangat matang dan ketersediaan barangnya juga lebih mudah," tambahnya. Foto: Ruly Kurniawan