Mazda CX-3 Ramaikan GIIAS 2016

Pasar SUV di Indonesia kian membesar. PT Mazda Motor Indonesia (MMI) membawa Mazda CX-3 sebagai special display di ajang pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAs) 2016.

Kehadiran CX-3 membuktikan kedekatan Mazda dengan para konsumennya. Namun bagi peminatnya, harus bersabar terlebih dulu, karena Mazda CX-3 belum bisa dipastikan kapan akan masuk ke pasar otomotif Indonesia. Mobil masih dipamerkan saja, belum dijual resmi.

Mazda CX-3 mengusung konsep terdepan Mazda untuk sebuah Freestyle Smart Crossover yang mampu menaklukkan jalanan di dalam kota maupun di luar kota.

Selain itu, Mazda CX-3 juga mampu memberikan pengalaman berkendara maksimal untuk mendukung performa Jinba Ittai ala Mazda.

Mazda CX-3 juga hadir dengan tampilan stylish yang modern. Mengadopsi konsep Mazda Design, tampilan eksterior dari mobil ini mencerminkan upaya Mazda dalam menghadirkan sebuah konsep desain yang memadukan nuansa kekuatan dibungkus oleh ekspresi keindahan yang unik.
buat cx-3

Pasar SUV di Indonesia kian membesar. PT Mazda Motor Indonesia (MMI) membawa Mazda CX-3 sebagai special display di ajang pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAs) 2016.
Kehadiran CX-3 membuktikan kedekatan Mazda dengan para konsumennya. Namun bagi peminatnya, harus bersabar terlebih dulu, karena Mazda CX-3 belum bisa dipastikan kapan akan masuk ke pasar otomotif Indonesia. Mobil masih dipamerkan saja, belum dijual resmi.
Mazda CX-3 mengusung konsep terdepan Mazda untuk sebuah Freestyle Smart Crossover yang mampu menaklukkan jalanan di dalam kota maupun di luar kota.
Selain itu, Mazda CX-3 juga mampu memberikan pengalaman berkendara maksimal untuk mendukung performa Jinba Ittai ala Mazda.
Mazda CX-3 juga hadir dengan tampilan stylish yang modern. Mengadopsi konsep Mazda Design, tampilan eksterior dari mobil ini mencerminkan upaya Mazda dalam menghadirkan sebuah konsep desain yang memadukan nuansa kekuatan dibungkus oleh ekspresi keindahan yang unik.buat cx-3