Penjualan model ini akan dimulai secara lokal pada 1 Agustus 2016 di Australia.
Keberhasilan Koleos secara signifikan akan mempengaruhi nasib Renault di Australia.
Generasi kedua Koleos dikatakan juga ikut menawarkan berbagai kemewahan, sebut saja seperti tablet style human-machine interface yang sudah diperkenalkan di New Megane.
Koleos baru ini akan menggunakan mesin bensin CVT 2.5 liter, memiliki maksimum kapasitas 2000 kg.